Musyawarah Desa Pembentukan Tim Penyusun Perubahan RPJMDesa 2026-2027 --- Pada hari Kamis, 13 Februari 2025, Musyawarah Desa Cilopadang telah dilaksanakan untuk membentuk tim penyusun perubahan RPJMDesa 2026-2027. Acara berlangsung dari pukul 13.00 WIB hingga 15.00 WIB di Balai Desa Cilopadang. Acara dimulai dengan pembukaan yang dipandu oleh...